pembangunan sebuah gedung direncanakan selesai dalam waktu 22 hari bila dikerjakan oleh 20 orang. setelah 10 hari, pekerjaan dihentikan selama 6 hari. supaya pembangunan itu selesai tepat pada waktu rencana semula maka dibutuhkan tambahan pekerja sebanyak…..
[tex]22 \: hari - 10 \: hari = 12 \: hari \\ 12 \: hari - 6 \: hari = 6 \: hari \\ \frac{12 \: hari}{6 \: hari} \times 20 \: orang = 40 \: orang \\ \\ tambahan \: pekerja \\ 40 - 20 = 20 \: orang[/tex]
[answer.2.content]